Selamat datang di Oldies Indonesia

Mungkinkah - Bob Tutupoli

Wednesday, September 5, 20120 comments



Alamat Video : http://www.youtube.com/watch?v=S7ijlIb8JFw

Lirik Lagu Mungkinkah (Bob Tutupoli)



Di lembah yang berlumpur dan bernoda
Di sanalah kini engkau berada
Mengapa oh mengapa
Aku tak percaya


Dulu pernah ku mengagumimu
Sekarang pun tetap mengharapkanmu
Mengapa oh mengapa
Tak perlu bertanya


Andaikan mungkin
Ingin aku mengajak kau kembali
Seperti waktu itu
Tinggalkan saja
Dan lupakan semua yang terjadi
Anggaplah angin lalu..


Sampai kapankah kau terus begini
Mungkinkah lagu ini terus begini
Mengapa oh mengapa
Aku tak percaya


Andaikan mungkin
Ingin aku mengajak kau kembali
Seperti waktu itu
Tinggalkan saja
Dan lupakan semua yang terjadi
Anggaplah angin lalu..


(Sampai kapankah kau harus begini
Mungkinkah kau ingin terus begini)
Mengapa oh mengapa
Aku tak percaya

Share this article :

Post a Comment

 
Support : Cara Gampang | Creating Website | Johny Template | Mas Templatea | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Video dan Lirik Lagu Kenangan Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger