Selamat datang di Oldies Indonesia

Senja Di Batas Kota - Ernie Djohan

Saturday, September 22, 20120 comments



Alamat Video : http://www.youtube.com/watch?v=BeC_fvgX49w

Lirik Lagu Senja Di Batas Kota (Ernie Djohan)


Senja di batas kota
S'lalu teringat padamu
Saat kita kan berpisah
Entah untuk b'rapa lama


Walau senja berganti
Wajahmu slalu terbayang
Waktu engkau ku lepaskan
Berdebar hati di dada


Tiada dapat ku lupakan
Peristiwa kisah ini
Engkau di seberang sana
Menunaikan tugasmu..


Senja di batas kota
Terlukis di dalam kalbu
Hanya bila kau kembali
Hidupku akan bahagia


Senja di batas kota
Terlukis di dalam kalbu
Hanya bila kau kembali
Hidupku akan bahagia
Hidupku akan.. ba..ha..gia…

Share this article :

Post a Comment

 
Support : Cara Gampang | Creating Website | Johny Template | Mas Templatea | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Video dan Lirik Lagu Kenangan Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger